// Robby Fajri Maulana // On-10 Des 2014

Kali Ini Saya Akan Memposting Cara Membuat Rangkaian Detik Menggunakan Program Protel Schematic Editor.



Pertama-tama Siapkan Dulu Program Protel Schematic Design 1.0 . Bagi Yang Tidak Ada Bisa Di Download Protel Schematic Design 1.0 Nya.

Oke Apabila Sudah Disiapkan Mari Kita Mulai Proses Nya.



Untuk membuat rangkaian detik, komponen yang dibutuhkan adalah :

  • 2 Seven Segment
  • 14 Resistor
  • 2 IC 74LS90
  • 2 IC 74LS48

Buka aplikasi Protel Schematic kalian.

Untuk mencari komponen diatas, tambahkann library, klik Add/Remove di pojok kiri, kemudian masuk ke folder library dan tambahkan library device.lib, d_ttl.lib, d_linear.lib.  Klik Add kemudian klik Ok.


Untuk komponen Seven Segment, silahkan lihat pada postingan sebelumnya, yaitu membuat library seven segment.

 


Selanjutnya, tambahkan komponen diatas lembar kerja, tambahkan Resistor yang terdapat pada library device.

 


Tambahkan IC  74LS48 dan 74LS90 yang terdapat pada library d_ttl



Hubungkan rangkaian tersebut dengan wire tool. Sehingga menjadi seperti berikut.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments